Tentang Kami


Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyanyang

Segala puji hanyalah milik Allah SWT semata. Hanya kepada-Nya kita selayaknya memohon ampunan, rahmat, dan pertolongan. Diciptakannya manusia berpasang-pasang agar saling mengenal dan saling tolong menolong dalam segala hal kebajikan, oleh karena itu maka selayaknyalah kita umat islam saling bersatu, tolong menolong untuk memuliakan agama Islam ini diatas segalanya. Hilangkan segala bentuk perbedaan sekecil apapun itu, kerena itulah yang membuat kita terpecah belah, jadikan perbedaan itu sebagai hikmah dan jadikan hikmah itu sebagai batu bara semangat kita untuk bersatu dan kita hancurkan segala bentuk kekufuran, kedzoliman dan orang-orang yahudi dan nasrani hingga tiada kata yang akan muncul keudara selain kalimatullah “La Illaha Illallahu”. Barangsiapa yang diberi hidayah oleh Allah SWT maka tiada yang mampu untuk menyesatkannya dan barangsiapa yang telah disesatkan-Nya maka tiada yang mampu pula untuk menunjukinya. Maka saya bersaksi bahwasanya tiada Tuhan yang wajib disembah dan diibadahi kecuali Allah semata dan bahwasanya Muhammad Shallalahu alaihi wa sallam adalah hamba dan Rasul Allah yang telah diturunkannya kepadanya Al-Qur’an yang mulia dan telah diterangkannya kita akan arti Islam yang sebenar-benarnya. Dan tak lupa pula Shalawat dan salam senantiasa tercurahkan kepada Rasul terakhir, penutup para Nabi dan Rasul yang agung Nabiyullah Muhammad SAW, kepada para sahabat, keluarga, para Tabi’in dan termasuk kita semua, Amiin.

Situs ini merupakan situs dakwah bagi perkembangan syiar Islam dimuka bumi ini. Saya pernah ditanya oleh seorang akhwat, begini pertanyaanya “ Di internet kok ngga ada situs yang secara khusus membahas atau isinya tentang dunia muslimah, kalo pun ada nggak lengkap tuh dan sulit nyarinya. Kita kan ingin belajar agama Islam terutama dunia muslimah biar kita jadi tambah sholehah dan pengetahuan kita bertambah.” Menanggapi hal itu, saya pun punya ide untuk membuat suatu blog yang berisikan tentang dunia muslimah. Sebenarnya saya punya banyak buku tentang muslimah atapun fiqh wanita tetapi karena saya ingin cepet-cepet buat dan selesai blognya maka saya salinkan dulu dari beberapa situs islam yang ada dan saya kumpulkan jadi satu dan lagi pula saya sangat sibuk banget. Dan kalo ada waktu luang maka saya akan menulis artikel saya sendiri. Maka situs ini yang kalian kunjungi ini bisa dikatakan merupakan arsip situs islam dunia muslimah, karena sebagian isi situs ini saya dapatkan dari artikel situs islam lainnya, artikel-artikel islam, buku-buku islam, dan juga dari kiriman temen-temen. Dan saya pun minta maaf jika dalam artikel tersebut, saya lupa menuliskan sumbernya ataupun penulisnya serta apabila saya tidak menuliskan huruf arabnya karena bukan saya mau mengubah suatu artikel tapi karena huruf arab yang ada tidak bisa tampil sempurna seperti aslinya, kalaupun bisa pasti tidak sempurna atau acak-acakan dan yang penting saya takut kalo salah penulisannya hingga menyebabkan salah arti atau yang lainnya dan juga kekhilafan yang lainnya. Saya bener-bener minta maaf jikalau ada salah ataupun yang lainnya kepada temen-temen yang merasa saya salahi. Maka tak sepatutnya kita saling menyalahkan karena ini semua hanya untuk kemajuaan syiar Islam semata.

Dalam blog ini, jika temen-temen bingung ketika membaca blog ini kok ada beberapa artikel yang sebenarnya sama pokok permasalahannya akan tetapi berbeda jawabannya, maka harap teman-teman maklum. Karena dalam blog ini saya hanya mau mengumpulkan beberapa artikel menjadi satu buah blog dan setiap artikel yang ada tentu ditulis oleh ulama yang berbeda pula. Dan saya tidak mau hanya menulis dari satu ulama saja atau dari satu mazhab tertentu saja. Saya mau teman-teman ihwah sedikit berpikir ketika membaca artikel yang ada, saya mau teman-teman dapat membedakan dan mengambil mana jawaban yang terbaik dari beberapa artikel yang ada.  Tentu teman-teman dapat mengetahui mana yang benar atau mana yang lebih baik jika teman-teman mempunyai ilmu yang lebih banyak. Maka teruslah mengaji dan tarbiyah. Sehingga dapat mengambil mana pilihan yang terbaik.

Blog ini berisikan berbagai artikel muslimah yang ditujukan untuk semua muslimah yang mau untuk belajar agama Islam terutama tentang fiqh wanita. Tujuan blog ini adalah sebagai wahana belajar para muslimah yang ingin terus menerus belajar untuk memperbaiki dirinya sehingga dapat menjadi muslimah yang lebih kaffah.

Mudah-mudahan dengan sarana dakwah ini maka kita bisa lebih mengenal Islam, terutama dunia muslimah. Maka saya menyadari akan segala kesalahan dan kekurangan saya, karena pada hakekatnya segala kebenaran hanyalah milik Allah semata. Oleh karena itu saya mengharapkan kritik dan saran temen-temen semua untuk kemajuan dakwah Islam ini. Oleh karena itu saya akan dengan senang hati menerima kritik dan saran temen-temen semua. Apabila temen-temen ingin mengirimkan saran dan kritik, maka kirimkan saran dan kritik ke alamat email saya di artikelmuslimah@gmail.com Demikian sambutan dari saya.

Wallahu a’lam bish showab.

Alhamdulillah

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh

  1. Maret 8, 2008 pukul 1:39 pm

    🙂

  2. Luthfiana Fatmawati
    Maret 29, 2008 pukul 6:17 am

    Assalaamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarokaatuh….

    Selamat Ulang Tahun yang ke 20.
    Semoga kita menjadi orang-orang yang beruntung dan menjadi orang yang sukses di dunia-akherat.
    Amiiin……..

    Wassalaamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarokaatuh….

  3. April 5, 2008 pukul 7:55 am

    Bismillaahi
    assalamu’alaykum,

    Postingan2 yang bermanfaat insyaAllohu ta’ala. Khususnya bagi para wanita yang haus akan ilmu.
    Blognya rapi pula…..

    Semoga ini bisa jadi rujukan http://www.akhwat.web.id

  4. yoesoef
    April 21, 2008 pukul 5:52 pm

    Hendaklah di isi dengan ilmu… Qaalallah wa qaala rasulillah…

  5. budi
    Juni 19, 2008 pukul 10:10 pm

    moga isinya bisa makin bagus. amin

  6. Juli 30, 2008 pukul 10:16 pm

    Salam kenal dari ana,mampir dong http://www.ahlussunnah-wonosobo.blogspot.com

  7. Februari 24, 2010 pukul 10:52 am

    http://www.kafemuslimah.com bagus buat wanita

  8. ummurizqi
    April 13, 2012 pukul 2:02 am

    blog yang bagus, tapi sayang trlalu banyak foto muslimah yang seharusnya tidak layak dilihatkan

    • Muslimah Kaffah
      April 13, 2012 pukul 6:38 pm

      jazakillah atas komentar dan kritiknya..

  1. No trackbacks yet.

Tinggalkan komentar